Jumat, 14 Maret 2008

Welcome




Blog ini di peruntukan untuk teman-teman pencinta wirejewelry...... yang tinggal di Indonesia maupun yang berdomisili di luar Indonesia.

Wirejewelry adalah aksesoris perpaduan manik-manik dan kawat, dimana peran kawat itu sendiri menjadi bagian dari design.

Saya Nilma Hoffmann penulis buku Asesoris Perpaduan Manik-manik dan Kawat dan ibu seorang putri yang berdomisili di Jerman dan memulai hobi / usaha ini sejak maret 2007.

Dengan adanya Blog ini saya ingin lebih memperkenalkan Bead and Wirejewelry kepada teman2 dan juga tempat berbagi informasi seputar wireworking.

Selain adanya Blog ini saya juga mengasuh Yahoogroups WirejewelryIndonesia... kalau teman2 tertarik mari bergabung......



salam
nilma hoffmann

Tidak ada komentar: